Usia perusahaan mencerminkan kemampuannya untuk eksis dan bertahan melalui berbagai tantangan bisnis. Asindo, yang kini memasuki tahun ke-30, merayakan perjalanannya dalam mengatasi rintangan dan meraih peluang, yang memungkinkan perusahaan tidak hanya bertahan tetapi juga terus berkembang.